Cara Penyambungan Pipa Ppr Agar Tidak Bocor

 Banyak ragam pipa di indonesia yang dapat kita dapatkan untuk membangun instalasi pipa air bersih maupun kotor.

Salah satunya adalah pipa Ppr, pipa ppr didesign mampu bertahan dalam suhu panas tinggi dan tekanan.

Pipa ppr sama seperti pipa-pipa lain yang memiliki ukuran pipa dan fitting sesuai kebutuhan, 1 inci 2 inci 3 inci dan seterusnya, jadi kita tidak akan kesusahan jika memanfaatkan pipa ppr sebagai material utama instalasi air bersih dirumah.

Keunggulan Pipa Ppr

Salah satu keunggulan pipa ppr adalah kekuatan pada sambungan, cara menyambung pipa ppr memanfaatkan mesin pemanas yang akan melelehkan fitting dan batang pipa lalu disatukan tanpa menggunakan lem atau material suport.

Takut rumah tercemar air atau pipa timbal, pipa ppr adalah solusinya. Pipa ppr aman sebagai material pipa air didalam rumah, kantor mapun industri. Pipa ppr juga ramah, karena dapat meredam suara dari aliran air meski dalam keadaan pipa bertekanan.

Cara penyambungan pipa ppr

Pemasangan pipa ppr tidak terlalu sulit, kita dapat melihat tabel penyambungan pipa ppr dibawah ini :

Cara Penyambungan Pipa Ppr Agar Tidak Bocor
Tabel Penyambungan Pipa Ppr

Gunakan mesin pemanas Welded, dengan metode penyambungan welding machine, sambungan pipa dapat senyawa antara fitting dan pipa, lama proses menyambungan penggunaan alat welded bisa anda lihat gambar diatas.

Proses penyambungan terlalu singkat atau tanpa cara yang direkomendasikan produsen akan dapat menyebabkan hasil sambungan kurang sempurna. Gunakan jasa penyambungan pipa ppr yang sudah berpengalaman.