Fungsi Cara Kerja Kontaktor Magnet dan Contoh Rangkaian Pengunci

Fungsi Dan Cara Kerja Kontaktor Magnet. Baca Biar Paham
Sumber Shopee

Apa Itu Kontaktor Magnet?

Kontaktor merupakan alat kelistrikan yang sering kita temukan pada rangkaian panel kontrol gedung mauapun rumah, kontaktor digunakan untuk memutus dan menyambung arus listrik ecara electrikal, lingkup penggunaan kontaktor biasanya untuk panel distribusi daya listrik, penerangan, motor listrik dan masih banyak lagi. Kontaktor sangat di butuhkan demi produktifitas sebuah rangkaian.

Baca Juga : Cara Menghitung RAB Instalasi Listrik Rumah Tinggal Satu Lantai

Baca Juga : Instalasi Listrik Kabel NYM vs NYA Irit Mana? Untung Gede

Kontaktor memanfaatkan system kerja elektromagnet yang dihasilkan oleh coil di dalam kontaktor, didalam kontaktor terdapat istilah kontak bergerak dan kontak tetap.

Kontak Beegerak / Moving Contact

Kontak Tetap / Fixed Contact

Coil didalam kontaktor terbuat dari lilitan yang dberikan arus atau energi listrik akan menimbulkan medan magnet.

Medan magnet ini lah yang akan menarik kontak bergerak Moving Contact Sehingga menempel di kontak tetap Fixed Contact. Begitu juga sebaliknya, pada saat arus listrik di matikan medan magnet akan hilang.

Baca Juga : Bahaya Arus Balik Arus Ac Saat Perbaikan Listrik

Jangan khawatir akan kontaktor masih dalam ke adaan Fixed Contact terhubung meki sudah di matikan, coil kontaktor di lengkapi dengan spring atau per besi baja, maka secara otomatis kontak akan terbuka kembali atau terputus.

Contoh Rangkaian Pengunci Kontaktor dan Cara Kerjanya

Sumber Foto

Pada saat Sw1 atau Button hijau ditekan akan mengalirkan listrik sementara ke A1 menuju coil K1 – A1 dari Mcb yang melewati Sw2 atau Button merah. Sehingga coil kontaktor K1 – A1 bertegangan, selanjutnya jika kontak 13 – 14 K1 – NO diparalelkan dengan Sw1 atau Button merah akan menjadi NC atau (Normali Close).

Baca Juga : Cara Mudah Menentukan Ukuran Amper Mcb 1 phase Listrik, 900 Watt Berapa?

Baca Juga : 4 Jenis Pengaman Listrik Yang Sering Kita Temui, Teknisi Pasti Tahu

Dari sini dapat kita lihat Pin kontak K1 – NO 13 -14 akan selalu tertutup NC dan akan mengalirkan arus listrik menuju beban motor listrik selama Sw2 atau Button merah dalam keadaan terbuka atau NO (Normali Open).

Gambar diatas adalah contoh gambar rangkaian pengunci menggunakanPush Button On dan Off. Rangkaian ini sering digunakan dalam rangkaian pengendali motor 3 Phase, pintu gerbang atau mesin produksi pabrik.