Saklar Lampu Paling Sering digunakan Dalam Instalasi Listrik Rumah

Saklar Lampu Paling Sering digunakan Dalam Instalasi Listrik Rumah
Saklar Lampu Broco

 Saklar lampu adalah alat listrik yang berfungsi sebagai pemutus arus listrik dari sumber listrik ke beban pemakaian seperti lampu dan alat elektronik, apa jadinya jika tidak ada saklar lampu, pasti akan sangat beresiko jika ingin memadamkan atau menghidupkan lampu penerangan, maka dari itu diciptakan saklar lampu yang memiliki banyak fungsi dalam instalasi listrik.

Saklar umumnya terpasang ditempat yang mudah dijangkau tangan manusia, misal ketika anda sedang memasuki sebuah ruangan dalam keadaan gelap, pertama kali yang aka kita lakukan adalah mencari saklar lampu yang terpasang disekitar ruangan, saklar lampu biasanya terpasang dibelakang pintu masuk atau di depan, jaran antar pintu 30 cm sampai 50 cm, sedikit penjelasan teknis pemasangan saklar lampu.

di bawah ini adalah beberapa saklar lampu yang sering terpasang pada instalasi listrik rumah dan gedung:

1. Saklar lampu tunggal/single

Ini adalah jenis saklar yang sering kita temukan terpasang didalam rumah, seperti namanya, saklar tunggal hanya memiliki satu tombol on off, instalasi saklar tunggal hanya menggunakan 2 kabel yaitu kabel 1 digunakan untuk input listrik dari sumber dan kabel 2 untuk arus listrik keluar ke beban seperti lampu dan alat elektronik.

2. Saklar lampu seri/double

Sklar seri adalah jenis saklar yang memiliki 2 tombol on off, manfaat penggunaan saklar ini adalah dapat lebih menghemat tempat, instalasi saklar seri menggunakan 3 kabel, kabel 1 dari sumber kwh meter, kabel 2 untuk output ke beban 1, dan kabel nomor 3 untuk output ke beban nomor 2, pemilihan warna bebas asalkan benar, tapi jika ingin mudan dalam instalasi anda bisa menggunakan kabel 3 warna.

3. Saklar triple

Saklar Tunggal, saklar seri dan selanjutnya saklar triple, saklar ini memiliki 3 tombol, sangat praktis jika digunakan, sama tidak memakan tempat, saklar triple menggunakan 4 kabel, kabel 1 adalah input listrik dari kwh meter, kabel 2 output beban 1, kabel nomor 2 output ke beban nomor 2 dan kabel 3 output ke beban nomor 3, sangat praktis untuk anda yang tidak ingin terlalu banyak titik saklar.

4. Saklar lampu tukar

Saklar tukar mungkin jarang terpasang dirumah sederhana, tapi jika anda menginap di hotel atau villa, pasti akan menemukan saklar tukar terpasang didalam kamar hotel, 1 diarea pintu dan yang satunya berada disamping bed, instalasi saklar tukar memang sedikit memakan biaya, tapi manfaat yang diberikan sepadan.

Saklar tukar memanfaatkan 3 kabel disetiap titik saklar, kabel 1 di saklar pertaman code 0 adalah input listrik, code 1 di saklar 1 terkoneksi ke saklar 2 code 0 sebagai bypas insput power, saklar 1 code 3 terkoneksi ke saklar 2 code 1 untuk bypas input power dan code 3 dibsaklar 2 adalah output power ke beban lampu, untuk pebih jelasnya bisa simak di ulasan berikut ini Rangkaian Saklar Tukar 3 Lantai Untuk Tangga

Penutup

Bagi anda yang berdomisili di semarang kami melayani jasa instalasi listrik semarang murah bergaransi, segera hubungi kami untuk mendapatkan penawaran harga khusus, biaya menyesuaikan budget yang anda miliki, dikerjakan oleh teknjsi berpengalaman dan sudah 15 tahun lebih berkecimpung didunia listrik dan plumbing